Assalamu'alaikum kawan.....

Kamis, 17 Januari 2013

media pembelajaran


PETIK SOAL

Mata pelajaran             : Bahasa Indonesia
Kelas                           : IX
Semester                      : 1 (satu)
Standar kompetensi    : Memahami wacana sastra melalui kegiatan membaca buku cerita                                           pendek.
Kompetensi Dasar       : Menemukan tema, latar, penokohan pada cerpen-cerpen dalam satu                                     buku kumpulan cerpen.
Indikator                     :
1.      Siswa dapat menjelaskan tema, latar dan penokohan pada cerpen.
2.      Siswa dapt mencirikan tema, latar dan penokohan dalam cerpen.
3.      Siswa dapat menentukan tema, latar dan penokohan dalam cerpen.
4.      Siswa dapat menganalisis tema, latar dan penokohan dalam cerpen.
5.      Siswa dapat menghubungkan antara tema, latar dan penokohan.
6.      Siswa dapat menceritakan kembali.
Cara penggunaan media:
1. Guru memeberikan materi tentang tema, latar dan penokohan pada cerpen kepada siswa.
2. Guru mengajak siswa untuk bermain petik soal.
3. Siswa harus mengambil atau memetik soal yang ada di pohon.
4. Siswa membaca di depan kelas dan memberikan jawaban dari soal tersebut di depan kelas.
Tujuan pembelajaran:
Tujuan dari pembelajaran petik soal ini adalah membuat siswa untu bersemangat dalam belajar dan membaca cerpen. Dengan warna-warna kertas yang di dalamnya terdapat soal-soal akan memidahan siswa untuk mengingat materi yang di berikan oleh guru.